Kabar Jokowi

Jokowi Mau Naikan Harga BBM, Ini Tanggapan Prabowo - Detikcom

Indah Mutiara Kami - detikNews



Jakarta - Pemerintahan Joko Widodo berencana akan menaikkan harga BBM di bulan ini. Angka kenaikan diperkirakan sekitar Rp 2.000 sampai 3.000. Lalu apa kata Prabowo Subianto yang juga rival Jokowi saat Pilpres 2014?


Saat disinggung soal tersebut Prabowo hanya menjawab singkat. Ketua Umum Partai Gerindra meminta kepada Jokowi agar rakyat miskin tetap harus diutamakan.


'Kepentingan untuk rakyat paling miskin harus diperhatikan,' ujar Prabowo usai rapat di Rumah Hatta Rajasa, Fatmawati, Jakarta, Jumat (14/11/2014).


Gonjang-ganjing kenaikan BBM memang belum bisa dipastikan kapan waktunya. Wapres Jusuf Kalla pada 3 November lalu memberikan bocoran kalau kenaikkan BBM akan terjadi pada bulan ini.


'Pokoknya bulan inilah (November),' ujar JK di kantor wapres, Jalan Medan Merdeka Utara, Jakarta Pusat, Senin (3/10/2014).


Menurut JK, pemerintah tinggal menunggu penyebaran Kartu Indonesia Sehat (KIS) dan Kartu Indonesia Pintar (KIP) kepada seluruh masyarakat.


Akhiri hari anda dengan menyimak beragam informasi penting dan menarik sepanjang hari ini, di 'Reportase Malam' pukul 01.30 WIB, hanya di Trans TV

(imk/rvk)


Javascript harus diaktifkan terlebih dahulu



Lapsus



Redaksi: redaksi[at]detik.com Informasi pemasangan iklan hubungi : sales[at]detik.com


Entities Related Keywords Authors Media Images 0
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Ini Tanggapan Prabowo - Detikcom / Jokowi Mau Naikan Harga BBM dengan judul Jokowi Mau Naikan Harga BBM, Ini Tanggapan Prabowo - Detikcom. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL http://kabarjokowi.blogspot.com/2014/11/jokowi-mau-naikan-harga-bbm-ini.html. Terima kasih!
Ditulis oleh: _ - Friday, November 14, 2014

Belum ada komentar untuk "Jokowi Mau Naikan Harga BBM, Ini Tanggapan Prabowo - Detikcom"

Post a Comment